Listen

Hibah Air

Program Hibah Air adalah mendukung Pemerintah Indonesia untuk meningkatkan akses pada layanan persediaan air rumah tangga, khususnya untuk rumah tangga berpenghasilan rendah.

Tujuan strategis dari Program adalah untuk memberikan insentif kepada pemerintah lokal untuk meningkatkan investasi  dalam koneksi persediaan air dengan pipa.

Direktorat Jenderal Perumahan dan Pemukiman (Cipta Karya) memiliki Unit Manajemen Proyek Pusat (CPMU) yang memonitor implementasi program. Portal website untuk program tersedia di www.prohamsan.com

Melihat keberhasilan program hibah air, Pemerintah Indonesia memutuskan untuk menggunakan APBN untuk memperluas cakupan. Pemerintah Indonesia mengalokasikan sekitar A$46.5 juta di tahun 2015, A$62.7 juta di tahun 2016 dan A$76.0 juta di tahun 2017 untuk program tersebut.

Portal website portal untuk program dikelola oleh CPMU dan tersedia di: www.prohamsan.com